Perhatian khusus kebakaran lahan dari pemerintah dinilai lamban oleh masyarakat.

 Foto diambil saat kebakaran lahan dipengayuan  yang hampir mendekati pemukiman warga jl.jurusan pelaihari 


Kalimantan selatan
Senin 17/09/2018

Akibat cuaca ekstrem yang belakangan ini terjadi terkadang hujan secara tiba-tiba Terkadang juga panas yang cukup berlebihan mengakibatkan kebakaran lahan di seluruh wilayah Kalimantan Selatan khususnya Ini seharusnya menjadi perhatian khusus oleh pemerintah,dalam sehari 2x bahkan sampai 3x terjadi kebakaran lahan diberbagai wilayah kalimantan selatan,

motto "bergerak" yang diperintahkan oleh gubernur kalsel bpk, H.Sahbirin Noor tidak sesuai dengan keadaan dilapangan, 
Mengapa demikian?
Ini menjadi pertanyaan oleh masyarakat.

Sedangkan yang selalu aktif dalam setiap kebakaran lahan malah dari pihak swasta, Pertanyaan masyarakat kemana dana anggaran utuk kasus kebakaran lahan?, 

 karena imbas dari kebakaran lahan dapat merugikan seluruh pihak, karena berkaitan dengan kesehatan msyarakat,dan sangat menggangu aktifitas penerbangan DLL. 
 Disetiap kebakaran lahan yang tanggap menangani masalah kebakaran lahan maupun pemukiman adalah pihak bpk,pmk,dan Emergency sawasta saja, sedangkan pihak damkar dari pemerintah memang turun kelapangan akan tetapi dinilai sangat lamban penanganannya, 

 Inilah tanggapan pro kontra diambil Dari kutipan beberapa perbincangan dimedia sosial..

 "Silahkan cek langsung kelapangan om. Biar meliat langsung keadaan BPK swasta."

"Mudahan berkah za yg sedang melaksanakan prmadaman kebakaran lahan..... makax buhan kami kd tp mau lagi mamajahi lahan... ingat kejadian tahun2 yg telah lewat...

 "buhan kami begawi mamajahiakan orang2 cuma bisa melihat tetawa kd memikirakan yg bagaian... jangan dak manukarakan minyak manyurungi banyu minum za ngalih.

" Mudahana ae instansi terkait mebaca d gruop sini jua orang masyarakat biasa mbaca.. jdi kenax kasiani sedikit jerih payah buhan pemadam yg mamajahiakan kebakaran lahan biar seadanya..." 

"Pada hal duit ya buat penanganan kebakaran lahan nch di Kalsel bsr... Tapi kemana kah duit ya tuh nah" "Justru kebakaran lahan yg banyak mengeluarkan biaya drpada kebakaran rumah biasa... kerna resiko kebakaran lahan lebeh bahaya drpada kebakaran rumah kerna .. kebakaran lahan bisa menggagu kesehatan kita" 

 "Seandainy kdd bpk swasta hbis rmah orang yg parak hutan kebakaran" 

 Itulah kutipan dari perbincangan masyarakat dan beberapa bpk pmk disebuah group media sosial.

Mudah²an pihak terkait merespon positif dan tidak hanya sekedar pamer/penctraan ketika terjadi musibah. Akan tetapi juga diharapkan kepada masyarakat agar selalu bekerja sama dalam menjaga lingkungan, jangan membuang puntung rokok sembarangan, apalagi membakar lahan.!!! 

 Penulis: #pemburu_balu

Komentar